General Trainer Officer
Job Description
Nama Jabatan
General Trainer Officer
Tanggung Jawab Pekerjaan
-Membuat perencanaan pelatihan bulanan (Safety, Enggineering, IT dan Training lainnya sesuai dengan TNA)
-Membuat materi pelatihan sesuai dengan matriks training general
-Melakukan evaluasi pengajuan internal training general dari user.
-Melakukan pembuatan Training Needs Analysis (TNA) untuk mengidentifikasi kebutuhan
pelatihan berdasarkan hasil evaluasi kinerja karyawan, koordinasi dengan
supervisor/superintendent departemen, serta perubahan regulasi dan standar industri.
-Menilai keterampilan, kinerja, dan produktivitas karyawan untuk mengidentifikasi area perbaikan
sesuai dengan kebutuhan tyraining general
Persyaratan Pekerjaan / Job Requirement
-Pria
-Usia maksimal 40 Tahun
-Pendidikan minimal SMK
-Memiliki pengalaman minimal 2 tahun pada bidang yang sama
-Memiliki Sertifikat TOT & POP
-Memiliki kemampuan organizing development dan leadership
-Telah malakukan vaksin Booster